Buku :: Kembali ::

Disiplin positif : menciptakan dunia penitipan anak yang edukatif bagi anak prasekolah

No. Panggil : 155.4
Nama Orang : Jane Elizabeth Allen
Subjek :
  1. PSIKOLOGI-ANAK
Penerbitan : Jakarta : Pustakaraya, 2005
Bahasa : Indonesia
ISBN : 979-3392-43-6
Edisi : Cet. 1
Catatan Umum :
Catatan Bibliografi :
Catatan Seri :
Sumber :
Lembaga Pemilik : Perpustakaan STIK
Lokasi : Lantai 2
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
155.4 16019-09 TERSEDIA
155.4 15980-09 TERSEDIA
155.4 16088-09 TERSEDIA
155.4 16167-09 TERSEDIA
155.4 16490-09 TERSEDIA
Shelf

LOGIN required

Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 8435
Anda yang bergerak di pusat penitipan anak pasti ingin mengembangkan sesuatu yang menarik dan mendidik bagi anak-anak yang dipercayakan kepada anda. Juga tempat yang menantang kreativitas anda tentunya juga ingin membangun kemitraan yang konstruktif dengan para orang tua dalam mendampingi perkembangan anak. Tapi, bagaimana anda mewujudkan semua ini?
Buku ini menawarkan program-program praktis dan komprehensif yang mudah di sesuaikan dengan lingkungan dan situasi setiap pusat penitipan anak prasekolah. Kedua penulis menyajikan solusi-solusi praktis terhadap masalah-masalah yang kerap dihadapi setiap pusat penitipan anak dan semua yang anda perlukan untuk mengembangkan dan memperkaya pengalaman anak-anak, orangtua dan penyelenggara penitipan anak.
:: Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK)
LONTAR 4 :: Library Automation and Digital Archive