Tesis KIK :: Kembali ::

Pokdaaarkamtibmas : efektivitas dan penerapan pemolisian komunitas di wilayah Polsek metro Kelapa Gading

No. Panggil : T16-13-49
Nama Orang : Siswo Handoyo
Subjek :
  1. KAMTIBAS-POLSEK KELAPA GADING
Penerbitan : Jakarta : KIK-UI, 2013
Kode Bahasa : none
Catatan Bibliografi :
Deskripsi Fisik : xiii, 140 hal.: 29 cm
Lembaga Pemilik : Perpustakaan STIK
Lokasi : Lantai 3
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T16-13-49 T16-13-49 TERSEDIA
Shelf
 T16-13-049.pdf :: Unduh
Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 48799
Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan memahami kinerja Pokdar Kamtibmas wilayah Kelapa Gading, mengidentifikasi dan memahami masalah spesifik yang ada di wilayah Polsek metro kelapa Gading, mengidentifikasi dan memahami faktor-faktor yang menjadi kendala penerapan pemolisian komunitas di wilayah Polsek metro Kelapa Gading, dan mengidentifikasi dan memahami faktor-faktor yang dapat mendukung peningkatan efektivitas penerapan pemolisian komunitas di wilayah Polsek metro Kelapa gading.
:: Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK)
LONTAR 4 :: Library Automation and Digital Archive