Taskap Selapa :: Kembali ::

Upaya pemberdayaan penyidik Sat Indag Ditresk Rimsus Polda Metro Jaya dalam pemeberantasan vcd ilegal / Bambang Pristiwanto ; pembimbing, Drs. Ketut Linggih Antara, SH.

No. Panggil : TA-00087
Nama Orang : Pristiwanto, Bambang
Nama Orang Tambahan :
Subjek :
  1. Crime and criminals
  2. Private investigators
Penerbitan : Jakarta : Selapa Polri, 2004
Bahasa :
Deksipsi Fisik :
Catatan Umum :
Lembaga Pemilik : Perpustakaan STIK
Lokasi :
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
TA-00087 TA-00087 TERSEDIA
Shelf

LOGIN required

Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 36544
Seiring dengan perkembangan kemajuan jaman di era globalisasi saat ini, pelaksanaan pembangunan nasional telah menciptakan berbagai kemajuan pesat yang telah dirasakan oleh masyarakat. Berbagai kemajuan lain juga khususnya pada perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi sangatlah mendukung peningkatan roda perekonomian bangsa dan negara Indonesia. Namun perkembangan kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi, disamping berdampak positif terhadap perkembangan perekonomian masyarakat, juga mempunyai dampak negatif sebagai sampingannya yaitu penyimpangan atau penyalahgunaan teknologi tersebut guna memperkaya diri sendiri dan jelas-jelas merugikan negara. Salah satu dampak negatif yang dimaksud adalah peredaran VCD ( Video Compact Disk ) ilegal yang makin merajalela. Peredaran VCD ilegal adalah kejahatan berdimensi barn karena kemunculannya merupakan dampak ikutan kemajuan teknologi dan dalam aktivitasnya memanfaatkan sarana peralatan teknologi tinggi. Secara ekonomis akibat dari beredarnya VCD ilegal ini tidak saja terhadap pemegang Hak Cipta yang dirugikan,
:: Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK)
LONTAR 4 :: Library Automation and Digital Archive