Buku :: Kembali ::

Hukum dalam masyarakat : perkembangan dan masalah / Soetandyo Wignjosoebroto

No. Panggil : 340 Soe
Nama Orang : Soetandyo Wignjosoebroto
Nama Orang Tambahan :
Subjek :
  1. HUKUM
Penerbitan : Malang : Bayumadia Publishing, 2008
Bahasa : Indonesia
ISBN : 979-3323-29-9
Edisi : Cet 2
Catatan Umum :
Catatan Bibliografi :
Catatan Seri :
Sumber :
Lembaga Pemilik : Perpustakaan STIK
Lokasi : Lantai 2
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
340 Soe 01-10-7209 TERSEDIA
340 Soe 01-10-7092 TERSEDIA
340 Soe 01-10-7085 TERSEDIA
Shelf

LOGIN required

Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 1630
Buku hukum dalam masyarakat yang terbit kali ini ditulis oleh pengarangnya dengan maksud untuk mengetengahkan beberapa isu dan topik yang relevan, tidak hanya dari sudut tinjau sosiologi akan tetapi juga dari ilmu hukum. Akan diketahui nanti bahwa keefektifan berlakunya hukum nasional yang dirupakan dalam bentuk undang-undang itu tak hanya akan ditentukan oleh kebenaran yang terkandung dalam pasal-pasalnya tetapi juga oleh berbagai variabel yang hidup dan berkembang dalam masyarakat. Perkembangan dari kehidupan lokal ke yang nasional, dan seterusnya ke yang global, telah membawa pengaruh amat besar pada kehidupan hukum di negeri manapun di dunia ini. perubahan yang terus berlanjut dari kehidupan nasional ke kekhidupan yang lebih berkonfigurasi global dan lokal telah menghadapkan di berbagai bidang kehidupan, dan serta merta telah pula mengakhiri dengan pesatnya berbagai cita-cita unifikasi hukum.
:: Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK)
LONTAR 4 :: Library Automation and Digital Archive